8 Tempat Wisata di Sumatera Utara yang Wajib Kamu Kunjungi di Penghujung Akhir Tahun

Minggu, 29 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

8 Tempat Wisata di Sumatera Utara yang Wajib Kamu Kunjungi

8 Tempat Wisata di Sumatera Utara yang Wajib Kamu Kunjungi

Potretsumut.comLiburan di penghujung tahun akan segera tiba, buat kalian yang tinggal di Sumatera Utara atau wisatawan yang ingin mengunjungi Sumatera Utara wajib banget ini tahu beberapa referensi tempat -tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi.

Sumatera Utara memiliki potensi wisata yang tak boleh dipandang sebelah mata. Kamu bisa menemukan beragam pesona wisata, mulai dari wisata alam, budaya, sejarah, hingga kuliner khas.

Semua hal tersebut tentu bisa kamu rasakan saat berlibur di Sumatera Utara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak hanya menawarkan pesona yang mengagumkan, masing-masing tempat wisata berikut juga memiliki kisah serta keunikan yang menarik untuk diketahui.

Jika kamu berencana mengunjungi Sumatera Utara dalam waktu dekat, mari simak rekomendasi 8 tempat wisata di Sumatera Utara

Pantai Pandan

Pantai Pandan
Pantai Pandan (net)

Pesona pantai Sumatera Utara tentu tak bisa kamu anggap sepele. Salah satu yang paling populer adalah Pantai Pandan di Desa Pandan, Tapanuli Tengah.

Pantai ini terkenal dengan pesona pasir putih dan air laut yang begitu jernih. Di sini, kamu bebas bermain air maupun berenang karena kondisi ombak yang cukup tenang.

Saat berada di pantai ini, sejauh mata memandang yang akan terlihat hanyalah perairan yang membentang di laut lepas.

Di Pantai Pandan ini air lautnya berwarna hijau kebiru-biruan dan cukup jernih. Airnya tenang, bahkan tanpa ombak. Jadi, Anda bisa dengan bebas berenang sejauh beberapa meter dari mulut pantai dengan aman.

Pasir di Pantai Pandan berwarna putih dan sangat lembut. Di sekitar pantai juga sangat bersih, sehingga sekalipin Anda berkeliling pantai Anda tidak akan menemukan sampah-sampah yang berserakan.

Di sepanjang pinggiran pantai terdapat beberapa pohon-pohon yang tumbuh rindang.

BACA JUGA  Anusiasme Tinggi, 243 Tokoh sudah Mendaftar ke Partai Golkar Sumut di Pilkada 2024

Diantara pepohonan itu terdapat beberapa gazebo dan tikar yang bisa Anda manfaatkan sebagai tempai beristirahat setelah Anda lelah menikmati pantai.

Saat senja Anda bisa menikmati panorama matahari tenggelam di pantai ini. Warnanya yang orange kemerahan membuat pemandangan di sekitar pantai bak lukisan.

Meski masih tergolong sepi akan pengunjung, pantai ini sudah dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti gazebo, kedai makanan, hingga penginapan.

Jika sempat mengunjunginya, cobalah untuk datang pada sore hari.
Di waktu tersebut, kamu bisa menyaksikan momensunsetyang terkenal amat cantik di Pantai Pandan

Berita Terkait

Aksi Heroik Gerak Cepat Seorang Ibu Selamatkan Balita Viral di Media Sosial
Viral Rekaman Satpol PP Mengatur Lalu Lintas Hanya Beberapa Menit, Netizen Heboh
Viral Kejadian Tragis di Gym Pontianak, Wanita Muda Tewas Terpental dari Treadmill
Viral Video Sekelompok Wanita Salah Naik Eskalator di Manggarai Bikin Netizen Tertawa
Viral, Pasangan Sesama Jenis Tertangkap Melakukan Tindakan Tak Senonoh di Dalam Masjid di Pesisir Selatan
Kisah Inspirasional, Pesan Nabila Ayu Lestari Korban tewas Bus SMK Lingga Kencana yang Menggetarkan Hati
Viral di Medsos, Video Pria dengan Santainya Membongkar Besi Jembatan di Kota Medan
Tak Puas Permintaan Maaf, Warganet Rujak Clarissa Paath Terkait Pajak Peti Jenazah

Berita Terkait

Sabtu, 22 Juni 2024 - 12:15 WIB

Aksi Heroik Gerak Cepat Seorang Ibu Selamatkan Balita Viral di Media Sosial

Kamis, 20 Juni 2024 - 19:01 WIB

Viral Rekaman Satpol PP Mengatur Lalu Lintas Hanya Beberapa Menit, Netizen Heboh

Rabu, 19 Juni 2024 - 12:13 WIB

Viral Kejadian Tragis di Gym Pontianak, Wanita Muda Tewas Terpental dari Treadmill

Senin, 20 Mei 2024 - 16:39 WIB

Viral Video Sekelompok Wanita Salah Naik Eskalator di Manggarai Bikin Netizen Tertawa

Senin, 13 Mei 2024 - 18:54 WIB

Viral, Pasangan Sesama Jenis Tertangkap Melakukan Tindakan Tak Senonoh di Dalam Masjid di Pesisir Selatan

Berita Terbaru

Berita

Golkar Binjai Gelar Haflah Qur’an dan Santuni Anak Yatim

Minggu, 14 Jul 2024 - 20:21 WIB